Cucak Jenggot, Burung Pemaster Handal yang Terancam Punah
Cucak Jenggot (Alophoixus bres) merupakan salah satu spesies burung penyanyi dalam keluarga Pycnonotidae, yang terdiri dari cucak, merbah, empuloh, dan brinji. Nama resmi yang disematkan kepadanya adalah burung Empuloh Janggut.…